Category: Banjir

  • MENUJU SUMATERA, MEMBANTU ACEH

    MENUJU SUMATERA, MEMBANTU ACEH

    Bismillah. Usai Subuh hari ini, Selasa (9/12), relawan ARM HA-IPB sekaligus Ketua Bidang Penanggulangan Bencana, Kang Kusnadi (F25), bertolak ke Medan untuk menyerahkan amanah dari para donatur ARM bagi para penyintas banjir di Aceh. Kang Kusnadi sudah terjun di berbagai operasi Tanggap Darurat Bencana, mulai dari banjir bandang di Kabupaten Bogor, Gempa Cianjur, hingga banjir…

  • Aksi Yayasan Kabua Dana Rasa bersih-bersih lumpur pasca banjir di Kota Bima

    Aksi Yayasan Kabua Dana Rasa bersih-bersih lumpur pasca banjir di Kota Bima

    Hujan besar di awal tahun 2025 yang menjadi banjir, ternyata juga membawa partikel partikel lumpur dan mengendap di jalan-jalan Kota Bima cukup membuat resah masyarakat, pasalnya lumpur tersebut membawa berpotensi membawa bibit penyakit yang menjadi masalah selanjutnya setelah banjir. Keresahan warga ini terwakilkan oleh Adhar Ketua RT 12 Kelurahan Paruga Kota Bima, beliau menghubungi Andang…